Saya memformat partisi c di hardisk laptop karena kena virus, dan
lebih parah lagi saya lupa membackup file tugas kuliah yang berupa
dokumen ms word, akhirnya file word yang berisi tugas kuliah juga
otomatis terhapus. Karena malas ngetik lagi saya mencoba browsing
software di internet, dan akhirnya saya menemukan salah satu software
gratisan yang bernama Pandora recovery. Iseng-iseng sambil coba instal
software data recovery tersebut di komputer dan langsung search file
yang hilang...., akhirnya setelah menunggu sekitar 1 jam, ketemu juga
file dokumen word yang hilang. Terimakasih buat Pandora team yang telah
membuat software gratisan yang sangat membantu untuk merecovery
(mengembalikan) dataku yang hilang. Buat teman2 yang mungkin tidak
sengaja menghapus file bisa mencoba menggunakan software ini.
Saat ini pandora ukuran filenya : 3.Mb, versi 2.0.7 (gratis alias freeware)
Untuk mengunduh software pandora recovery bisa gunakan link berikut: free data recovery
Screenshoot pandora recovery bisa dilihat di bawah ini
Sekedar tambahan informasi mengenai sofware mempunyai beberapa fitur berikut :
a. Dapat melakukan Browse, Search, Preview and Recover files yang telah terhapus
b. Mampu mercovery Archived files, Hidden file,Encrypted files,Compressed files
c. Dapat digunakan untuk Recover Alternate Data Streams (ADS)
d. Recover Images,Documents,Movies, dan type data lainnya
e. Dapat melakukan Recovery success estimate
f. Bisa dipakai untuk Review File properties,dan Drive properties
g. Dapat difungsikan untuk Recover to Local Hard Drive, Network Drive, dan Flash Drive
h. Memilik fitur Recognizes FAT16, FAT32, NTFS,NTFS5 and NTFS/EFS
i. Compatible with Windows 7, Windows Vista,Windows XP,Windows 2003 and Windows 2000
Tidak ada komentar:
Posting Komentar